pelajaran dari perang uhud

1 min read
Tentang sifat manusia sebagai makhluk yang terdapat pada diri Nabi Shallallahu 'alaihi wa sallam, juga ditunjukkan oleh musibah yang dialami dalam kehidupan beliau, seperti di dalam peperangan Uhud. Imam Muslim meriwayatkan:

عَنْ أَنَسٍ أَنَّ رَسُولَ اللَّهِ صَلَّى اللَّهُ عَلَيْهِ وَسَلَّمَ كُسِرَتْ رَبَاعِيَتُهُ يَوْمَ أُحُدٍ وَشُجَّ فِي رَأْسِهِ فَجَعَلَ يَسْلُتُ الدَّمَ عَنْهُ وَيَقُولُ كَيْفَ يُفْلِحُ قَوْمٌ شَجُّوا نَبِيَّهُمْ وَكَسَرُوا رَبَاعِيَتَهُ وَهُوَ يَدْعُوهُمْ إِلَى اللَّهِ فَأَنْزَلَ اللَّهُ عَزَّ وَجَلَّ لَيْسَ لَكَ مِنْ الْأَمْرِ شَيْءٌ

"Dari Anas: "Sesungguhnya pada peperangan Uhud, gigi geraham Rasulullah Shallallahu 'alaihi wa sallam patah, dan kepala beliau terluka, maka beliau mengusap darah dari kepala beliau sambil mengatakan: 'Bagaimana akan mendapatkan keberuntungan, satu kaum yang melukai kepala Nabi mereka dan mematahkan gigi gerahamnya, sedangkan Nabi itu mengajak mereka menuju (peribadahan kepada) Allah?' Maka Allah menurunkan (ayatNya): “Tidak ada sedikitpun campur tanganmu dalam urusan mereka itu". -QS Ali Imran/3 ayat 128. [Hadits shahih riwayat Muslim, no. 1791].
Iam moslem.. Pengagum Rasulullah shalallahu alahi wasallam

Anda mungkin menyukai postingan ini

  • Sebagai ulama besar yang memiliki rasa tanggung jawab terhadap umat ni. Imam al-Albani Rahimahullah telah menyampaikan wasiat berupa nasihat dan bimbingan yang diperuntukkan …
  • Konsep robot modern sekarang, merupakan perkembangan dari konsep dasar yang ditemukan oleh ilmuan abad pertengahan. Dari robot yang sederhana, dikembangkan menjadi robot yang …
  • Soeharto, presiden ke 2 republik Indonesia yang sangat fenomenal ini memang sangat dikenal sebagian besar rakyat Indonesia, bahkan beberapa orang masih merindukan sosok sepe…
  • Ternyata pak Harto memiliki kepekaan terhadap rakyatnya yang patut diacungi jempol , meskipun mantap Presiden ini ada pro dan kontra mengenai kepemimpinannya, Namun dibalik se…
  • Presiden Soeharto hampir tidak pernah melupakan untuk mendatangi dan berdialog dengan berbagai lapisan masarakat selama lima periode kepemimpinannya. Namun, kala itu istilah…
  • KEKAYAAN SULTAN BRUNEI, SANGAT LUAR BIASA ! - - Sultan Brunei, Sultan Hassanal Bolkiah, adalah seorang raja, salah satu orang terkaya di dunia. Kekayaan Sultan, meningkat s…

Posting Komentar