waktumu kesempatanmu

1 min read
MANFAATKANLAH WAKTUMU SEBAIK-BAIKNYA… 

Manfaatkanlah waktumu sebaik-baiknya.. karena keadaan dirimu saat ini lebih baik daripada keadaan dirimu di masa yang akan datang.

Ibnus Sammak -rohimahulloh- mengatakan:

“Apakah yang dinanti oleh orang yang rambutnya telah memutih setelah sebelumnya hitam,
Yang wajahnya mengeriput setelah sebelumnya mulus,
Yang punggungnya membungkuk setelah sebelumnya tegak,
Yang penglihatannya merabun,
Yang anggota badannya melemah,
Yang tidurnya menjadi hanya sebentar,
Dan bagian tubuhnya sedikit demi sedikit rusak di masa hidupnya ?!

Maka, rahmat Allah bagi orang yang memahami hal ini dan memperhatikannya dengan baik, lalu memanfaatkan hari-harinya.”

[Siyaru A’lamin Nubala’ 8/330]

——

Ironisnya, banyak orang mengundur-undur rencana baiknya, padahal keadaannya di masa depan biasanya tidak lebih baik daripada keadaannya saat ini.

Oleh karena itu, mulailah dari sekarang..


Iam moslem.. Pengagum Rasulullah shalallahu alahi wasallam

Anda mungkin menyukai postingan ini

  • Assalaamu’alaikum warahmatullaahi wabarokatuh, إِنَّ الْحَمْدَ لِلَّهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهْ وَنَعُوذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَمِنْ سَيِّ…
  • Assalaamu’alaikum warahmatullaahi wabarokatuh, إِنَّ الْحَمْدَ لِلَّهِ نَحْمَدُهُ وَنَسْتَعِيْنُهُ وَنَسْتَغْفِرُهْ وَنَعُوذُ بِاللهِ مِنْ شُرُوْرِ أَنْفُسِنَا وَمِنْ سَيِّ…
  • Apakah membatalkan puasa seseorang yang melakukan masturbasi hingga mengeluarkan air mani? Ismail Dijawab oleh Al-Ustadz Abu Abdillah As-Sarbini Al-Makassari: Perlu d…
  • Permasalahan Melafadzkan Niat Puasa Ramadhan sesungguhnya sudah jelas sebagaimana Imam  An Nawawi rahimahullah –ulama besar dalam Madzhab Syafi’i- mengatakan, “Tidaklah sah…
  • Ada beberapa rekomendasi yang diberikan Ulama kepada Pemerintah, terkait aliran sesat Syiah Imamiyyah Itsna ‘Asyariyyah. Setidaknya, ulama Ahlusunnah Waljamaah memberikan war…
  • Tahukah Anda bahwa karena sebuah bukulah maka bangsa Belanda bisa sampai di Nusantara dan melakukan penjajahan atas bumi yang kaya raya ini selama berabad-abad? Buku terseb…

Posting Komentar