Bahaya cat rambut bagi kesehatan

1 min read
Bahaya rambut
 seperti yang dikutip  dari harian majalah kecantikan magforwomen dituturkan bahwa ternyata dibalik keindahan dan kecantikan rambut yang diwarnai ternyata terselip bahaya besar yang mengintai keindahan rambut. 

Berikut ini bahaya dari mengecat rambut yang perlu kita semua ketahui.

  1. Alergi. Biasanya pada kulit kepala yang alergi dan sensitif dengan bahan-bahan kimia cat rambut akan terjadi iritasi pada kulit kepalanya. Sebaiknya ketika anda akan menggunakan cat rambut untuk mewarnai rambut cobalah tes dahulu dengan cara mengoleskan bahan pewarna rambut tersebut pada telinga atau dibalik belakang teling selam 24 jam. Ketika terjadi perubahan pada kulit seperti warna merah, kulit gatal-gatal maka sebaiknya anda urungkan niat untuk mewarnai rambut.
  2. Iritasi Mata dan Kulit Kepala. Seperti yang sudah saya sebutkan diatas, bahan kimia pewarna rambut dapat membuat iritasi pada kulit kepala dan juga pada mata. Iritasi ini meliputi rasa gatal, luka, seperti terasa terbakar di kulit kepala. Untuk mata akan terasa perih jika terkena mata.
  3. Hormon Terganggu. Kandungan Alkylphenol Etoksilat (APE) pada pewarna rambut yang juga bahan ini terdapat pada sperrmisida dan pestisida diindikasikan sebagai pemicu terganggunya hormon pada tubuh.
  4. Limfoma Non Hodgkin. Apa itu limfoma non hodgkin ? Adalah sejenis kanker pada sistem limfatik merupakan sebuah bagian system antibodi kekebalan tubuh. Ketika hal ini terjadi maka bisa memicu perkembangan dari limfoma non hodgkin yang tentunya berbahaya bagi kesehatan.
  5. Kanker Payudara. Kandungan bahan kimia pada cat warna rambut mengandung  zat karsinogenik yaitu suatu zat yang bisa mencetus kanker. Dari beberapa studi di Amerika menyatakan bahwa zat karsinogenik ini bisa sebabkan kanker payudara.
  6. Kelainan pada Janin. Bahan-bahan kimia yang terpapar pada kulit akan diteruskan masuk ke dalam sistem aliran darah yang tentunya berbahaya juga terutama pada ibu hamil karena akan ikut terserap oleh janin dalam kandungan ibu hamil.
 
Mudah mudahan bisa dijadikan pelajaran ..
Iam moslem.. Pengagum Rasulullah shalallahu alahi wasallam

Anda mungkin menyukai postingan ini

  • Bagaimana jika ada wanita yang sampai malam masih mengalami haidh, lantas menjelang Shubuh, ketika waktu sahur mendapati sudah suci namun belum mandi sampai masuk waktu Shubuh,…
  • Wanita Dilarang Memakai Sepatu Jinjit? Benarkah memakai sepatu jinjit dilarang? Krn banyak wanita karier di sekitar kami memakainya Jawab: Bismillah was shalatu was salamu ‘…
  • Mungkin sudah kodratnya wanita itu suka narsis, foto selfie dengan gaya mulut dimonyong-monyongin... Foto selfie di berbagai tempat, mulai dari kamar tidur, di tempat makan, di…
  • Bismillaahirrahmaanirrahiim. Washshalaatu wassalaam ‘ala Rasulillaah. Allah Ta‘ala berfirman (yang artinya), “Dan pergaulilah kaum wanita itu dengan baik-baik” (QS. an-Nisaa’:…
  • JADI wanita sholehah itu mudah. Tapi jadi wanita durhaka juga mudah. Dua kemudahan ini, bisa jadi terasa begitu tipis dalam kehidupan kita sehari-hari. Apa yang membuat seora…
  • Perlu menjadi perhatian bagi orang tua bahwa dalam syari'at Islam telah dijelaskan adanya bahaya 'ain (pandangan mata) terutama bagi anak Kenikmatan adalah hal yang didamb…

1 komentar

  1. second ago
    Artikel yang bermanfaat.

    Baca artikel kesehatan lainnya di blog saya, bangfajar.com

    Terimakasih.. harap kunjungan baliknya jika ada waktu